Download Handbrake : Cara Memperkecil Ukuran Video Tanpa Mengurangi Kualitas Video

Panduan Cara Mengecilkan Ukuran File Video Tanpa Mengurangi Kualitas Dengan Menggunakan Handbrake


Software Handbrake adalah sebuah software yang sangat powerfull, dan sangat berguna. Hobi koleksi film-film terbaru terkadang membuat space harddisk membengkak,. Bagaimana tidak, film yang cenderung berukuran gede harus disimpan dan rasanya sayang kalau koleksi film lama dihapus.

Bagi yang belum tahu, software handbrake ini mungkin akan sangat membantu , karena software ini dapat mengecilkan ukuran file video tanpa mengurangi kualitas nya, artinya kualitas video sebelum dan sesudah dikompress dengan menggunakan software ini akan tetap sama dengan video asli.

Keunggulan Handbrake :
: Memperkecil ukuran video (convert)
: Gratis dan Opensource tanpa licensi
: Multiplatform


Jika anda berniat untuk mencobanya, Silahkan download software nya disini
>>>> Download Handbrake (software untuk memperkecil ukuran video <<<<

Kompres Video :
Setelah anda download dan install Handbrake, Jalankan Software tersebut
Setelah dijalankan Kemudian Klik Source> Open File Kemudian Pilih file yang akan dikecilkan Lalu Open 

Kemudian pilih destinasi atau tujuan file hasil kompresi akan disimpan, dengan memilih tombol Browse
Dan untuk hasil outputnya lihat gambar dibawah ini


Dari hasil percobaan saya, file yang berukuran 39MB setelah di konvert menjadi 6,9MB, perubahan yang cukup drastis dengan kualitas video yang masih sama

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat, Share artikel ini jika bermanfaat dan jangan lupa tinggalkan komen sob :D

5 comments for "Download Handbrake : Cara Memperkecil Ukuran Video Tanpa Mengurangi Kualitas Video"

  1. kita juga bisa om menggunakan software untuk memperkecilnya :D memperkecil ukuran gambar dengan tinyPNG

    ReplyDelete
  2. handbrake ini bervirus ga ya min?

    ReplyDelete
  3. SUperb Sekali.. Nice Tutorial min...

    Mungkin ada tips lagi buat agan-agan sekalian yang mau convert video supaya lebih kecil.

    Setelah selesai melakukan cara di atas,, Lalu close Handbrake. Setelah itu ulangi lagi cara di atas dengan file baru yang baru saja agan convert, begitu seterusnya.
    Saya sudah coba, dari 189mb jadi 98 mb, trus jadi b9mb, dan seterusnya.

    Do with your own risk. tapi saya sudah coba dan berhasil.

    ReplyDelete
  4. Thanks Gan,, :) visit blog ane ya ? www.natawa.tk

    ReplyDelete